Artikel Terbaru:
Voyager 1
Jarak dari Bumi
18,881,526,574 KM
126.21520939 AU
Jarak dari Matahari
18,809,049,197 KM
125.73072805 AU
Total waktu tempuh dalam kecepatan cahaya dari Matahari
34:59:23
hh:mm:ss
Voyager 2
Jarak dari Bumi
15,412,039,899 KM
103.02312344 AU
Jarak dari Matahari
15,407,770,377 KM
102.99458345 AU
Total waktu tempuh dalam kecepatan cahaya dari Matahari
28:33:38
hh:mm:ss

Posisi International Space Station (ISS)
Posisi ISS di atas adalah posisi ISS secara realtime (langsung).

web survey

Diskusi Terkini

Powered by Disqus

Formulir Kontak

Name

Email *

Message *

Sunday, August 21, 2011

Ilmuwan Telusuri Kehidupan di Mars

Lapisan tipis embun air beku terlihat pada tanah di sekitar Phoenix Mars Lander, NASA, pada gambar yang diambil oleh Suface Stereo Imager pukul 06.00 pagi di Sol 79 (14/8/2008). (NASA/JPL/-Caltech/University of Arizona/Texas A&M Universuty)
Para ilmuwan sedang mengembangkan instrumen untuk mencari kehidupan di Mars yang disebut Search for Extra-Terrestrial Genom (SETG), menurut proposal penelitian yang belum lama ini dipresentasikan pada IEEE Aerospace Conference di Big Sky, Mont.

Tim peneliti yakin bahwa meteorit dari Mars kemungkinan telah membawa organisme ke Bumi. Proposal mereka didasarkan pada tiga alasan—Mars pernah memiliki iklim yang mirip dengan di Bumi; Satu miliar ton bebatuan yang diperkirakan telah meluncur dari Mars ke Bumi; Dan mikroba yang dapat bertahan hidup dapat berdampak akibat peluncurannya ribuan tahun melalui ruang angkasa dari salah satu planet ini.

Untuk mendeteksi tanda-tanda kehidupan di Mars, para ilmuwan berencana untuk mencari DNA tertentu atau RNA spesifik yang ditemukan secara universal dalam kehidupan ini di Bumi. Perangkat sampel kerak Mars akan mereka gunakan dalam mencari mikroba yang dapat bertahan hidup atau sisa DNA sehat yang dapat diurutkan dan dianalisa.

“Kini di Mars, merupakan tempat yang baik untuk mencari kehidupan di bawah permukaannya,” ujar Christopher Carr dari Institut Tekhnologi Massachusetts dalam sebuah konferensi pers.

Upaya terakhir untuk mencari kehidupan di Mars oleh NASA pada tahun 1976, namun hasilnya tidak meyakinkan.

sumber

Bagikan :

Maaf, komentar yang mengandung unsur SARA tidak akan ditampilkan..Terima Kasih

0 comments:

Post a Comment


 Informasi Selengkapnya >>
Waktu saat ini di kawah Gale, Planet Mars:

Loading
Posisi Wahana New Horizon Menuju Pluto