Artikel Terbaru:
Voyager 1
Jarak dari Bumi
18,881,526,574 KM
126.21520939 AU
Jarak dari Matahari
18,809,049,197 KM
125.73072805 AU
Total waktu tempuh dalam kecepatan cahaya dari Matahari
34:59:23
hh:mm:ss
Voyager 2
Jarak dari Bumi
15,412,039,899 KM
103.02312344 AU
Jarak dari Matahari
15,407,770,377 KM
102.99458345 AU
Total waktu tempuh dalam kecepatan cahaya dari Matahari
28:33:38
hh:mm:ss

Posisi International Space Station (ISS)
Posisi ISS di atas adalah posisi ISS secara realtime (langsung).

web survey

Diskusi Terkini

Powered by Disqus

Formulir Kontak

Name

Email *

Message *

Saturday, September 28, 2013

Kapsul Cygnus Dijadwalkan Docking dengan ISS Minggu 29 September 2013

ISS dan kapsul Cygnus. Image credit: NASA
NASA telah menyetujui bahwa kapsul / modul Cygnus milik Orbital Sciences Corp akan docking dengan ISS pada hari Minggu 29 September 2013 nanti. Sebelumnya kapsul Cygnus dijadwalkan docking dengan ISS pada 22 September 2013, namun karena adanya cacat pada software sehingga data yang diterima dari kapsul tersebut tidak cocok dengan data pada ruang kontrol menyebabkan tim perlu memperbaiki dan menambal kekurangan pada software itu.

Penundaan itu juga terkait dengan kedatangan 3 astronot baru ke ISS pada hari Rabu 25 September lalu yang tiba dengan kapsul Soyuz. Mereka adalah Michael Hopkins (NASA), Oleg Kotov dan Sergey Ryazanskiy (Roscosmos).

Saat ini kapsul Cygnus hanya membawa kargo seberat 589 kg yang terdiri dari perangkat eksperimen, makanan dan pakaian dikarenakan penerbangan ini hanyalah penerbangan uji coba dan pada penerbangan selanjutnya kapsul tersebut akan membawa muatan kargo hingga 2 ton dalam sekali peluncuran.

Nantinya begitu kapsul Cygnus mulai mendekat dengan ISS, astronot Karen Nyberg dan Luca Parmitano akan menggunakan lengan robot Canadarm2 untuk menggapai kapsul Cygnus dan merapatkannya dengan ISS. (NS, Adi Saputro/ www.astronomi.us)

Bagikan :

Maaf, komentar yang mengandung unsur SARA tidak akan ditampilkan..Terima Kasih

0 comments:

Post a Comment


 Informasi Selengkapnya >>
Waktu saat ini di kawah Gale, Planet Mars:

Loading
Posisi Wahana New Horizon Menuju Pluto