Artikel Terbaru:
Voyager 1
Jarak dari Bumi
18,881,526,574 KM
126.21520939 AU
Jarak dari Matahari
18,809,049,197 KM
125.73072805 AU
Total waktu tempuh dalam kecepatan cahaya dari Matahari
34:59:23
hh:mm:ss
Voyager 2
Jarak dari Bumi
15,412,039,899 KM
103.02312344 AU
Jarak dari Matahari
15,407,770,377 KM
102.99458345 AU
Total waktu tempuh dalam kecepatan cahaya dari Matahari
28:33:38
hh:mm:ss

Posisi International Space Station (ISS)
Posisi ISS di atas adalah posisi ISS secara realtime (langsung).

web survey

Diskusi Terkini

Powered by Disqus

Formulir Kontak

Name

Email *

Message *

Wednesday, October 23, 2013

Kapsul Cygnus Mulai Meninggalkan ISS dan Akan "Bunuh Diri" di Atmosfer Bumi

Kapsul Cygnus undocking dengan ISS. Klik gambar untuk memperbesar. Image credit: NASA
Kapsul / modul Cygnus buatan Orbital Sciences Corp yang telah merapat dengan Stasiun Luar Angkasa Internasional (ISS) selama hampir satu bulan akhirnya pada hari Selasa 22 Oktober 2013 kemarin mulai meninggalkan ISS. Kapsul Cygnus akan memasuki atmosfer Bumi untuk kemudian "menghancurkan" dirinya.

Tidak seperti kapsul Dragon milik SpaceX yang reusable dan memiliki kemampuan untuk kembali ke Bumi, kapsul Cygnus Orbital Sciences tidak memiliki kemampuan untuk itu. Kapsul tersebut hanya untuk sekali pakai. Rencananya kapsul itu akan masuk ke atmosfer Bumi di atas Samudera Pasifik sebelah Timur dari Selandia Baru. Kapsul Cygnus akan "bunuh diri" bersama dengan sampah yang diangkut dari ISS. (ST, Adi Saputro/ www.astronomi.us)

Bagikan :

Maaf, komentar yang mengandung unsur SARA tidak akan ditampilkan..Terima Kasih

0 comments:

Post a Comment


 Informasi Selengkapnya >>
Waktu saat ini di kawah Gale, Planet Mars:

Loading
Posisi Wahana New Horizon Menuju Pluto